3 Cara Melatih Bayi Merangkak
Banyak penelitian kesehatan anak mewartakan bahwa bayi harus melalui tahap merangkak di awal tumbuh kembangnya. Untuk itu bisa dilakukan dengan melatih bayi merangkak. Di sisi lain, banyak orangtua yang mengira, si Kecil aman-aman saja bila tidak melalui tahap ini. Efeknya memang baru terlihat tahunan kemudian, terutama pada masalah penyerapan pelajaran … Read more